berlianto situngkir

berlianto situngkir

Berlianto Situngkir - Director for ASEAN Economic Cooperation di Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia, mendorong pertumbuhan ekonomi ASEAN melalui berbagai prioritas pemerintah. Salah satunya adalah transisi energi terbarukan dan mata uang lokal (Local Currency Transaction/LCT) yang menjadi fokus dalam visi ASEAN post-2025. Indonesia, sebagai anggota ASEAN, berupaya memimpin ASEAN menghadapi tantangan internal dan eksternal yang ada. Pemerintah Indonesia juga telah mengeluarkan beberapa kebijakan strategis untuk membantu pemulihan ekonomi pasca pandemi Covid-19 dengan fokus pada kesejahteraan UMKM di ASEAN. Melalui kerja sama antara ASEAN Strategic Action Plan for SME Development 2016-2015, diharapkan terciptanya kerja sama UMKM di ASEAN yang lebih baik dan saling mendukung satu sama lain.