luas wilayah filipina

luas wilayah filipina

Filipina adalah negara kepulauan terbesar ke-2 di Asia Tenggara dengan luas wilayah sekitar 300.000 km persegi dan terdiri dari kurang lebih 7.100 pulau. Luzon dan Mindanau merupakan 2 pulau terbesar di negara Filipina. Negara ini berbatasan dengan Laut Cina Selatan di barat, Samudra Pasifik di timur, Laut Sulawesi dan Laut Sulu di selatan dengan garis pantai sekitar 36.290 km, menjadikannya negara dengan garis pantai terpanjang ke-5 di dunia. Filipina memiliki banyak gunung api yang masih aktif dan termasuk daerah pegunungan Lipatan Pasifik. Filipina menggunakan bahasa Inggris dan bahasa Filipina sebagai bahasa resminya. Mayoritas penduduk Filipina memeluk agama Katolik dengan jumlah penduduk sekitar 114.597.229 jiwa pada tahun 2022. Batas wilayah Filipina berbatasan dengan Taiwan di utara. Filipina adalah salah satu negara anggota ASEAN dengan jumlah negara anggota sebanyak 10.