livery bus pandawa 87 shd

livery bus pandawa 87 shd

Berbagi Livery Pandawa 87 Untuk Semua Jenis Bus Bus dari PO Pandawa Wolu Pitu atau yang lebih dikenal sebagai Pandawa 87 sangat terkenal di kalangan pemain game Bus Simulator Indonesia. Tidak heran jika banyak desainer livery Bussid yang terinspirasi untuk membuat tampilan Bus Pandawa 87 untuk game tersebut. Di postingan sebelumnya, saya telah membagikan livery dan juga mod untuk game Bus Simulator Indonesia dengan berbagai bentuk dan jenis template secara gratis. Mulai dari jenis shd, xhd, hingga sdd. Pandawa 87 menjadi livery yang paling disukai di game Bus Simulator ID 2 selain Bus Haryanto dan Subur Jaya. Warna dominan biru pada desain livery SHD pada bagian samping belakang membuat bus terkesan elegan. Terdapat logo Mercedes-Benz yang cukup besar di samping belakang yang menjadikan bus ini semakin menawan dan estetis. PO Pandawa menyediakan jasa sewa bus dengan berbagai model yang bisa dipilih, mulai dari unit HDD, SHD, hingga premium class. Ciri utama atau yang paling khas dari masing-masing unit bus adalah terdapat tulisan Pandawa 87 di samping bus. Saat ini Anda dapat menemukan lebih dari 16 jenis livery Pandawa 87 untuk semua jenis bus Bussid, termasuk HD, SHD, SDD, XHD, dan UHD. Jadi, tunggu apalagi? Segera terapkan livery Pandawa 87 pada bus Anda di dalam game Bus Simulator Indonesia BUSSID! Catatan: Jangan langsung menyimpan gambarnya karena dapat menyebabkan kualitas livery menurun. Bahkan, livery tidak akan dapat dipasang. Yuk para pemilik simulator bus Pandawa 87, segera merapat!