syair kode bandar

syair kode bandar

Daftar Lengkap Kode Bandara di Indonesia - detikcom Hanya terdapat 34 bandara internasional di Indonesia, sehingga mungkin hanya ada beberapa bandara atau kode IATA yang kita kenal. Sisanya merupakan bandara kategori domestik yang hanya menangani penerbangan domestik atau lokal antar wilayah. Berikut ini adalah tabel lengkap daftar kode bandara di Indonesia. Setiap bandara rata-rata menggunakan kode IATA atau kode ICAO sebagai standar internasional. IATA adalah kode yang terdiri dari tiga huruf yang digunakan untuk menandai bandarudara di seluruh dunia. Sedangkan ICAO adalah kode yang terdiri dari empat digit alfanumerik yang diberikan kepada setiap bandar udara di seluruh dunia. Tidak ada dua bandara yang memiliki kode IATA yang sama. Kode tiga huruf di Indonesia sering disebut Three Letter Code dan digunakan untuk menandai kode kota dalam reservasi atau pemesanan di maskapai penerbangan. Kode kota ini harus diketahui oleh pekerja angkutan pariwisata atau cargo yang bergerak di bidang ini.